Sabtu, 12 Februari 2011

Mengapa Kita Meluncurkan Satelit Keluar Angkasa

Satelit luar angkasa menyebabkan revolusi dalam komunikasi, memungkinkan perkembangan setiap hari seperti telepon mobil dan televisi. Satelit menerima sinyal yang dipancarkan dari bumi dan mengirimkanya ketempat lain.
Satelit juga digunakan dalam komunikasi pertahanan untuk memeriksa gerakan kekuatan militer.
Satelit dapat juga melakukan survei permukaan Bumi, memperkirakan perubahan cuaca dan melacak pergerakan badai.

Satelit Navigasi memungkinkan orang di daratan atau lautan untuk menentukan posisi dalam peta dengan ketepatan sampai beberapa meter.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...